Pao Ubi Ungu
Bahan-bahan :
Tepung segi tiga 600 gr
Gula pasir 100 gr
Yeast 10 gr
Baking powder 15 gr
Santan kara 30 gr
Minyak putih padat 40 gr
Fresh milk 200–250 gr
Isi Bapao :
Ubi ungu di steam 600 gr
Blueband dicairkan dulu 80 gr
santan kara 100 gr
Cooking cream 100 gr
Gula pasir 150 gr
Dough:
Campurkan semua bahan kering, kemudian tambahkan santan dan
susu cair aduk rata, lalu tambahkan mentega putih adoni sampai kalis.
Diamkan adonan sampai mengembang lalu bentuk bulatan-bulatan
kecil isi.
Campurkan semua bahan isi masak dengan api kecil sambil
terus diaduk sampai adonan menjadi lengket, matikan apinya dinginkan.
Pipihkan adonan dough kemudian isi dengan adonan ubi ungu,
rapatkan kembali.
0 comments